tengkuputeh.com - Tengkuputeh | From Koetaradja With Love

Description: From Koetaradja With Love

Example domain paragraphs

Syair Hikayat Perang Sabi Koleksi Museum Aceh

Pada masa lalu orang Aceh sebagaimana orang Arab adalah suatu bangsa penyair, memiliki pembawaan, lebih dapat merasakan kata-kata bersajak, dalam ucapan maupun kalimat biasa. Bangsa Arab pada masa jahiliyah maupun bangsa Aceh sebelum Islam, sudah terdapat karangan-karangan sastra sejak zaman purbakala.

Orang-orang Aceh dahulu sebelum Islam pernah memakai aksara nenek moyang yang berasal dari Campa atau India, tetapi ketika agama Islam masuk ke Aceh hanya mengenal huruf Arab. Hal ini membuat hikyat-hikayat Aceh yang masih tersimpan dalam bentuk syair tertulis dengan aksara Arab. Para penyair menghafal hikayat-hikayat digemarinya, kemudian diucapkan kembali. Banyak pula yang membuat karangan dalam pikirannya kemudian  dinyanyikan dalam bentuk hikayat bersajak, sehingga terjadilah banyak keadaan ketika sebua

Links to tengkuputeh.com (1)