epidemiologiunsri.blogspot.co.id - Epidemiologi Penyakit Menular

Example domain paragraphs

Kumpulan literatur ilmiah mengenai penyakit-penyakit menular yang dihimpun oleh Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sriwijaya Angkatan 2010

widgets Jumat, 10 Februari 2012 DEMAM KUNING   Oleh : SUCI WAHYUNI           (10101001065) A.      Resume Demam kuning adalah infeksi virus yang menyebabkan kerusakan pada saluran hati, ginjal, jantung dan gastrointestinal. Gejala utama dapat mencakup demam mendadak, kulit menguning (jaundice) dan perdarahan. Hal ini terjadi mayoritas di Amerika Selatan, Kepulauan Karibia dan Afrika. Penyakit ini menyebar melalui gigitan nyamuk yang terinfeksi. Insiden penyakit ini cenderung meningkat pada musim panas denga